Bawa Sabu 4 Kg, Calon Penumpang Ditangkap di Bandara Kualanamu

Redaksi - Selasa, 28 Februari 2023 13:42 WIB
Foto: Dok/Bandara Kualanamu
BAWA SABU:  Calon penumpang AA bersama 16 bungkus sabu seberat 4 Kg, usai menjalani pemeriksaan di posko Avsec, Selasa (28/2/2023), Bandara Kualanamu.