Polrestabes Medan Ringkus 3 Pria Tersangka Pelaku Pencabulan Anak di Bawah Umur

Seorang Pelaku Ayah Kandung Korban
Roy Surya D Damanik - Jumat, 26 September 2025 22:57 WIB
Foto SNN/Roy Damanik
PELAKU CABUL: Tiga pria paruh baya pelaku cabul terhadap anak dibawah umur diamankan di Polrestabes Medan, Jumat (26/9/2025).