Kapolres Sergai Pimpin Rakor Percepatan Vaksinasi Dosis 2 di Perbaungan dan Pegajahan

Redaksi - Rabu, 08 September 2021 13:55 WIB
(Foto: Dok/Humas Polres Sergai)
BERI ARAHAN: Kapolres Sergai, AKBP Robin Simatupang memberi arahan pada rakor percepatan vaksinasi dosis 2 di Kecamatan Perbaungan dan Pegajahan, Rabu (8/9/2021).