Plt Wali Kota Pematangsiantar Pimpin Upacara HUT ke-77 Kemerdekaan RI

Redaksi - Kamis, 18 Agustus 2022 13:53 WIB
Foto SIB/Ekoinra Siahaan
BENDERA : Plt Wali Kota Pematangsiantar, dr Susanti Dewayani SpA menyerahkan bendera merah putih kepada pasukan pembawa baki untuk dikibarkan di lapangan H Adam Malik Pematangsiantar, Rabu (17/8).