Jelang Kedatangan Presiden, Pengaspalan Jalan di Kawasan Pintu Masuk Keluar Tol Sinaksak Dikebut

Andomaraja Paga Sitio - Minggu, 08 September 2024 12:34 WIB
Foto: SNN/Andomaraja Paga Sitio
Para pekerja proyek sedang meratakan pengaspalan jalan di sekitar pintu masuk/keluar tol Sinaksak Jalan Medan, Kecamatan Tapian Dolok, Kabupaten Simalungun, Minggu (8/9/2024).