Pemkab Simalungun Terima Hibah 1 Unit Kapal Ponton dari KSAD TNI AD

Jheslin M Girsang - Sabtu, 21 September 2024 10:12 WIB
Foto: Dok/Diskominfo Simalungun
TERIMA: Pemkab Simalungun menerima hibah 1 unit kapal Perahu Ponton dari Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Jenderal TNI Maruli Simanjuntak di Lumbanpea, Kecamatan Balige, Kabupaten Toba, Jumat (20/9/2024).