Kapolda Sumut Berikan 1.500 Paket Sembako Bakti Sosial kepada Warga di Simanindo

Fransiskus Sitanggang - Minggu, 29 September 2024 17:45 WIB
Foto: Dok/Kominfo
BANTUAN: Kapolda Sumut Whisnu Hermawan memberikan bantuan kepada masyarakat Simanindo, Samosir, Minggu (29/9 2024).