Kunjungi Petugas Kebersihan, Wakil Wali Kota Berharap Tanjungbalai Semakin Bersih

Hendri Damanik - Kamis, 13 Maret 2025 18:12 WIB
(Foto:Dok/Kominfo Tanjungbalai).
Wakil Wali Kota Tanjungbalai Fadly Abdina melakukan silahturahmi dengan petugas kebersihan di Dinas Lingkungan Hidup Tanjungbalai, Kamis (13/03/2025).