Kemarau Panjang, Petani Jagung di Nagori Nauli Baru Menjerit

Linggom Parhusip - Rabu, 27 Agustus 2025 18:28 WIB
(Foto harianSIB.com/Linggom Parhusip)
Para petani jagung saat mencoba mengulangi menanam jagung yang sudah mati di Nagori Nauli Baru Kecamatan Panei, Kabupaten Simalungun meskipun masih musim kemarau, Rabu (27/8/2025).