Dua Pekerja Bangunan Terlibat Narkoba Diringkus Polsek Berastagi

Theopilus Sinulaki - Kamis, 18 September 2025 19:27 WIB
Foto/Dok/Humas Polres Tana Karo
DIRINGKUS :Dua tersangka pada saat ini diamankan Polsek Berastagi, Kamis (17/9/2025) terkait kasus Narkoba berikut barang bukti yang disita.