Bunda PAUD Simalungun Jadi Tim Juri Lomba kreativitas Anak Usia Dini

Jheslin M Girsang - Selasa, 14 Oktober 2025 15:41 WIB
Foto: harianSIB.com/Jheslin M Girsang
SERAHKAN: Bunda PAUD Simalungun Ny Darmawati Anton Achmad Saragih menyerahkan piala kepada juara lomba kreativitas anak di Pamatangraya, Selasa (14/10/2025).