Doa Bersama Polres Tanah Karo Awali Tugas dengan Kebersamaan

Theopilus Sinulaki - Sabtu, 17 Januari 2026 15:54 WIB
Foto/dok/Humas
DOA BERSAMA :Polres Tanah Karo menggelar doa bersama sebagai wujud syukur dan permohonan kelancaran dalam pelaksanaan tugas kepolisian, Sabtu (17/1) di Aula Pur Pur Sage, Mapolres Tanah Karo.