Jaksa Kejari Labuhanbatu Turun ke SMPN 1 Rantau Selatan

Efran Simanjuntak - Kamis, 22 Januari 2026 21:32 WIB
Foto: Dok/Kejari Labuhanbatu
JAKSA MASUK SEKOLAH: Jaksa Kejari Labuhanbatu memberi penyuluhan dan edukasi hukum kepada pelajar saat melakukan Jaksa Masuk Sekolah di SMPN 1 Rantau Selatan, Kamis (22/1/2026).