Kalahkan Bank Indonesia 3-2, KONI Pematangsiantar Juara Turnamen Futsal Antarinstansi

Bogie Gosia Tambunan - Minggu, 17 Agustus 2025 14:23 WIB
Foto dok/Ketua Panitia Turnamen
Tim Futsal KONI Pematangsiantar foto bersama dengan Walikota Pematangsiantar, Wesly Silalahi dan Ketua KONI, Riau A Siahaan, Sekretaris, Ramli Simanjuntak usai penyerahan penghargaan Juara Turnamen Futsal Antarinstansi tahun 2025, Sabtu (16/8/2025) malam.