Forwakum Sumut Tahan Imbang Apdesi Percut Sei Tuan 4-4 di Laga Persahabatan

Rido Sitompul - Kamis, 18 September 2025 14:06 WIB
(Foto Dok/Ist)
Laga eksebisi mini soccer antara Forwakum Sumut melawan Apdesi Percut Sei Tuan berakhir imbang 4-4 di Premier Mini Soccer Komplek MMTC Pancing, Rabu (17/9/2025) sore.