Gereja yang Tangguh, PGI dan Komitmen Pelayanan di Usia 75 Tahun

Victor R Ambarita - Kamis, 06 Maret 2025 10:38 WIB
(Foto: SNN/Victor Ambarita).
Jumpa Pers PGI di Raja Oci, Jakarta, Rabu (5/3/2025). Dari kiri ke kanan: Michael A. Roring (Wakil Ketua Panitia), Pdt. Audy Wuisang (Sekretaris Panitia), Pdt. Darwin Darmawan (Sekum PGI), dan Pdt. Henriette Hutabarat-Lebang (Pengarah).